Sejarah Singkat
SMPN 2 Banyuasin III berdiri tahun 1998 dengan luas 15.000 m2 sedangkan jumlah ruang belajar 9 ruang, 1 ruang laboratorium IPA,...
SelengkapnyaBerita Terbaru
Selain Isra Mi\'raj, juga Dilaksanakan Pelepasan Pengawas dan Guru di SMPN 2 Banyuasin III

KORANHARIANBANYUASIN.ID - Isra' Mi'raj Nabi Muhammad SAW 1446 H juga diperingati oleh Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 2 Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan. Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan (Disdikbud) Kabupaten Banyuasin, Aminuddin SPd SIP MM beserta Kepala Bidang dan Kasi ...
SelengkapnyaKombel Besar Berseri SMPN 2 Banyuasin III Gelar Rapat Persiapan Menyambut Ramadhan 1446 H

KORANHARIANBANYUASIN.ID - Komunitas Belajar (Kombel) "Berseri" di satuan pendidikan Sekolah Menengah Pertama (SMPN) 2 Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin, Provinsi Sumatera Selatan rutin menggelar rapat bulanan. Rapat rutin Kombel Besar Berseri di selenggarakan pada Selasa 4 Februari 2025 berlangsung di ruang rapat Sekolah Penggerak Angkatan 2,...
SelengkapnyaKombel Berseri Ikuti Sosialisasi 7 Kebiasaan Anak Indonesia Hebat

KORANHARIANBANYUASIN.ID - Komunitas Belajar Kecil BERSERI (Berkelompok saling Elaborasi untuk Kolaborasi) Sekolah Menengah Pertama Negeri (SMPN) 2 Banyuasin III, Kabupaten Banyuasin mengadakan aktivitas. Aktivitas digelar pada Selasa, 21 Januari 2025 oleh Sekolah Penggerak Angkatan 2 yakni mensosilisasikan jurnal harian 7 kebiasaan anak hebat....
SelengkapnyaArtikel Terbaru
Pemanfaatan Internet Sebagai Media Pembelajaran

Internet, singkatan dari interconection and networking, adalah jaringan informasi global, yaitu,“the largest global network of computers, that enables people throughout the world to connect with each other¨. Internet diluncurkan pertama kali oleh J.C.R. Licklider dari MIT (Massachusetts Institute Technology) pada bulan Agustus 1962....
SelengkapnyaIni Dia Cara Membaca Efektif

Membaca? Sebagian dari kita malas untuk membaca. Mungkin banyak orang sudah tahu membaca adalah kunci menuju dunia dan buku adalah pintu menuju dunia. Nah, jika sudah tahu begitu besar manfaat membaca ayo mulai sekarang kita sempatkan waktu kita untuk membaca, walaupun hanya sebentar. Ini ada cara membaca efektif dan efisien agar ilmu atau ...
Selengkapnya